Kata Baku dan Kata Tidak Baku

Post a Comment
kata baku dan tidak baku

Dalam pembuatan karya ilmiah, proposal, surat dinas, dan lainnya pasti menggunakan bahasa baku. Bahasa baku merupakan bahasa yang digunakan  sesuai dengan kaidah atau ketatabahasaan. Berikut ini pembahasan mengenai bahasa baku dan tidak baku untuk kegiatan pembelajaran di sekolah.

Ada beberapa hal yang menyebabkan kata tidak baku.
Dari segi fonologi ( menyangkut penggunaan vokal dan konsonan )
Contoh :
Tidak baku
Baku
Senen
Senin
Pilem
Film
Males
Malas
Makroni
Makaroni
Primari
primer

Dari segi pembentukan kata.
Contoh:
Tidak baku
Baku
Maha guru
Mahaguru
Purna bakti
Purnabakti
Non aktif
Nonaktif
Supra natural
Supranatural
Mahapengasih
Maha pengasih

Dari segi ejaan.
Contoh:
Tidak baku
Baku
organisir
organisasi
pipanisasi
pemipaan
mawas
mewaswas
mengfitnah
memfitnah
menteledorkan
meneledorkan

Postingan Terkait

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter